The Marionette atau yang sering dikenal dengan string doll.
Marionette berasal dari eropa. Marionette di prancis bermakna “Mary kecil”. Di abad pertengahan, marionette sering digunakkan untuk pertunjukan yang menggambarkan peristiwa dalam alkitab.
Marionette adalah sebuah boneka yang digerakkan menggunakan benang. Biasanya terdapat sembilan benang pada marionette, satu disetiap kaki, satu disetiap tangan dan pundak,dua di kepala dan satu untuk punggung bawah. Orang-orang yang mengontrol Marionette dipanggil dengan marionettist.
Berasal dari abad ke-5 SM. Kata yunani yang diterjemahkan sebagai “Puppet” adalah "νευρόσπαστος" Yang secara harfiah diartikan sebagai “ditarik dengan tali,menarik tali”
Jenis-jenis kontrol Marionette
Ada juga beberapa jenis Marionette berikut contohnya.
Style of Marionette